[ENG/IND] Timing of Eating for Eczema / Pola Makan Untuk Eksim

[ENG] Our body seems to have 3 metabolic periods which cycle every 24 hours. Eating in compliance with these three metabolic periods will afford more efficient digestion, assimilation, cleansing and maintenance of the cells and therefore proper healing can occur.

Here’s how I’ve learned to eat breakfast, lunch and dinner so that what I eat honors the function of the metabolic periods.

  1. Elimination and Maintenance Period : From 4 am to noon the cells are dumping waste products, and manufacturing and/or repairing cells. You have to choose foods that support this.
  2. Digestive Period : From noon to 8 PM the is the digestion time. Since this period demands a huge amount of energy, you could eat the biggest meal between this time frame.The earlier within this time frame, the better.
  3. Assimilation Period : From 8 PM to 4 AM the body is mobilizing nutrients and directing them to cells.

BREAKFAST

Start your day with fruits! Eat some raw fruits or make them into a delicious smoothie. You could add plain yogurt or more than 1 fruits altogether. (On my diet, i avoid acidic fruits like bananas, oranges, strawberry and other acidic fruits – you can check the alkaline and acidic foods list here.)

 

LUNCH

Lunch time is on the digestion period and since you’ll be needing a lot energy on this period, you should eat your biggest meal between this time. I recommend you to eat your lunch before 4 PM. You could add some protein and vegetables here. You could either eat some raw, sauteed or steamed vegetables. If you are common to rice, you could also have some red/brown rice instead of white rice.

For example :

  • Fish with vegetables (red/brown rice)
  • Bone broth with vegetables (red/brown rice)
  • Vegetables soup (red/brown rice)
  • Organic chicken (i recommend occasionally) with vegetables (red/brown rice)
  • Sweet potato with vegetables
  • Mashed potato (clean the potato’s skin — i recomment occasionally) with vegetables
  • Vegetables salad with avocado (without mayonaise or salad dressings)

DINNER

Dinner time occurs during the digestion period. A glass of vegetable juice at night could really help in healing your eczema. Make sure you drink a 16 to 24 oz. dark green veggie juice every night . (This veggie juice would consist mostly of dark green vegetables such as parsley, kale, cucumber, zucchini, bell pepper, celery and cilantro).

I know that only having a veggie juice for dinner will still leave you in hunger. So, i usually still eat sauteed vegetables with a little red rice and then go for juices.

_______

[IND] Tubuh kita memiliki 3 tahap metabolisme yang akan berulang setiap 24 jam. Makan sesuai dengan tahapan ini dapat membuat pencernaan kita lebih baik dan membersihkan juga memperbaiki sel-sel dalam tubuh kita sehingga pemulihan dapat terjadi.

Ini adalah bagaimana saya mengkonsumsi makanan pada jam sarapan, makan siang dan makan malam dalam tahapan metabolisme.

  1. Tahap Eliminasi dan Perbaikan : Dari pkl. 04.00 WIB – siang hari, sel-sel tubuh kita sedang membuang “sampah-sampah” dari dalam tubuh dan memproduksi/memperbaiki sel-sel baru.  Untuk itu sangat diperlukan untuk memilih makanan yang mendukung tahapan ini.
  2. Tahap Mencerna : Siang hari – pkl. 20.00 WIB adalah tahap mencerna. Karena proses ini membutuhkan banyak energi, maka adalah baik untuk kita mengkonsumsi makanan berat saat pada tahap ini.
  3. Tahap Asimilasi : Dari pkl. 20.00 – 04.00 WIB adalah tahap asimilasi, dimana tubuh menyebarkan nutrisi-nutrisi ke sel-sel / bagian-bagian tubuh sesuai fungsinya masing-masing. (Assimilation is the movement of digested food molecules into the cells of the body where they are used. For example: glucose is used in respiration to provide energy. amino acids are used to build new proteins. (google translate))

SARAPAN

Mulai harimu dengan buah-buahan! Makan beberapa buah segar atau jus buah. Kamu dapat menambahkan yogurt plain atau mencampur beberapa buah menjadi satu gelas jus. (Dalam diet saya, saya menghindari beberapa buah yang termasuk dalam buah bersifat asam/acidic, cek listnya disini)

 

MAKAN SIANG

Makan siang masuk dalam tahap mencerna. Pada tahap ini, sangat dibutuhkan energi sehingga sangatlah cocok untuk makan berat. Saya sarankan untuk makan siang paling lambat sebelum pkl. 16.00 WIB. Kamu dapat menambahkan protein dan sayuran disini. Kamu dapat mengkonsumsi sayuran mentah, tumis atau rebus. Jika kamu terbiasa dengan nasi, lebih baik mengganti nasi putih dengan nasi merah atau brown rice.

Contoh saja :

  • Ikan dengan sayuran (+ nasi merah)
  • Kaldu tulang ayam/sapi dengan sayuran (+ nasi merah)
  • Sop sayuran (+ nasi merah)
  • Ayam kampung (saya sarankan jangan terlalu sering saat eksim masih cukup parah) dengan sayuran (+ nasi merah)
  • Ubi manis dengan sayuran
  • Kentang tumbuk/mashed potato dengan sayuran
  • Salad sayuran dengan alpukat (tanpa mayones / bumbu salad)

MAKAN MALAM

Makan malam termasuk dalam tahap mencerna. Segelas sayuran pada malam hari sangat membantu dalam pemulihan eksim. Pastikan meminum jus sayur hijau setiap malam. (seperti kale, mentimun, seledri, parsley, bayam, cilantro, zucchini, dll).

Jika mengkonsumsi jus saja kurang maka saya biasanya mengkonsumsi sayuran tumis dan sedikit nasi merah sebelum meneguk jus. Pastikan untuk memberi jeda 1-2 jam antara makan malam dan minum jus (tidak sekaligus dikonsumsi). Tidak disarankan untuk meminum jus buah pada malam hari karena ada banyak buah yang tidak baik dikonsumsi saat malam hari.

Tambahan :

Pastikan untuk memberi jeda setiap kali makan dan minum air putih. Sebisa mungkin tidak meminum air putih dalam jumlah banyak di tengah makan dan setelah makan. Tapi minum seteguk dua teguk setelah makan kemudian minum kembali 1.5 – 1 jam setelah makan. Agar makanan sempat di cerna dulu di dalam lambung sebelum di dorong ke usus sebelum tercerna dengan baik.

92 thoughts on “[ENG/IND] Timing of Eating for Eczema / Pola Makan Untuk Eksim

  1. Fenny says:

    Hi marlisa,aku mulai dermatitis atopik dr th 98 sampe skg keadaan kadang membaik trus parah lg,uda berobat kemana2 dr dokter sinshe alernatif,berobat ke singapore , smua obat2an jamu tradisional,chinese medicine ,tusuk jarum tp tetap saja sampe skg blm membaik. Apa bisa menta ebooknya? Ooya btw sy dah pernah coba food combining jg tp malah kena GERD, thx before

    Like

  2. Clara says:

    Kak aku boleh minta di kirim ebook nya??? Saya penderita eksim sejak hampir 1,5 thn. Dan sepertinya gejala saya sama seperti kakak. Bisa minta panduan nya kak?
    Terimakasih

    Like

  3. Diah Ayu says:

    Hi ci.. aku dah baca bolak balik ebooknya buat penyemangat 🙂 n brusaha tertib bgt untuk diet eliminasinya, saya mau tanya ci untuk cara masak sayurannya sop, kentang, tumisan dll itu sama sekali tidak boleh ditambahkan gula n garam sedikitpun ya ci?? Penasaran bgt.. soalnya dietnya lumayan berat kan, jd jgn sampe sia2 karena sejumput garam & gula.. heheh.. makasih ci sebelumnya.. 😇

    Like

      • Diah Ayu says:

        Makasih cici 🙏 boleh tanya lg gk? Soal waktu yg baik buat minum air klapa muda & pwrasan jeruknya, agak bingung jg 😂 pagi sudah minum perasan lemon..mkasih sebelumnya ci #pengenbgtsembuh 🙏

        Like

      • Diah Ayu says:

        Ralat::: Makasih cici 🙏 boleh tanya lg gk? Soal waktu yg baik buat minum air klapa muda & perasan KUNYIT, agak bingung jg 😂 pagi sudah minum perasan lemon..mkasih sebelumnya ci #pengenbgtsembuh 🙏

        Like

      • Diah Ayu says:

        Ralat:::
        Makasih cici 🙏 boleh tanya lg gk? Soal waktu yg baik buat minum air klapa muda & perasan KUNYIT, agak bingung jg 😂 pagi sudah minum perasan lemon..mkasih sebelumnya ci #pengenbgtsembuh 🙏

        Like

  4. Salve says:

    kak, bisa share e booknya ke salve.vortex@gmail.com
    saya ada eksim juga, pernah parah 6 tahun lalu, ke dokter cocok dan bisa sembuh. 2 th kemudian kambuh lagi cuma g parah, minggu2 ini kambuh lagi ( cukup parah ) dan belum ke dokter, niat hati g mau ke dokter2 terus.. ingin coba yang alami

    Thanks Kak

    Like

  5. dooreemiifaa says:

    Lega banget ada yang bahas ttg pola diet utk eksim, kak boleh kah saya baca ebook nya? Saya mngalami eksim sudah hpir 2 tahun, im so relief ada yg bahas ttg ini, God bless u kak

    Like

  6. Alex says:

    Halo Ci Marlisa, saya Alex di Bandung. Dan papa saya kena eksim sejak 2003, sampai sekarang masih gatal2. Apa boleh minta e-book nya? Email saya : asrkopo@gmail.com

    Oh ya, saya mau tanya tentang Herbal dari Sinshe Franky, kalo saya mau order, nanti saya bilang apa ya sama Sinshe nya? Thx a lot for your help!

    Like

  7. Rya says:

    Halo kak marlisa.. Salam kenal.
    Dr dl sy kena eksim, kambuhan. Kurleb 3 bln ini lg parah2nya. Tertarik bgd sm perjuangan kak marlisa ngelawan eksimnya.
    Boleh mnta sharing e booknya kak? Tq b4.

    Like

  8. chika says:

    haloo kak marlisa,,salam kenal,, setelah ketemu ig dan blog kakak yg mmbahas ttg eksim seperti ada harapan bagi saya utk sembuh..saya menderita eksim kurleb udah 4 bulan. walaupun baru hitungan bulan tapi cukup menyiksa,, pliiis kak ak boleh minta ebook nya,, email saya chikayugn@gmail.com
    sebelumnya terimaksih sekali atas kebaikan kakak yg udh mau sharing pngalaman dan ilmu nya.

    Like

  9. ayudiah says:

    ci marlisa, aku dah baca bolak balik ebooknya 😊 dah tsw dr agustus cii, blakangan ini bingung, aku ada asma dr 2010 udah pakai inhelr,, sejak itu saya gk lepas dr inhelr, nah inhelr ini ada kandungan steroid atau tidak aku masih googling blum dapan jawaban yg pasti ci.. gimana ci kalo case sperti aku? :(( sedihh

    Like

    • Fransisca says:

      Anak saya eczema 2 tahun terakhir ini, saya sedang melakukan eliminasi makanannya. Tiap hari bingung apa yang boleh apa yang tidak boleh, sampai terkadang takut anak kita kekurangan zat gizi karena salah diagnosa. Mohon bantuannya. Thanks. GBU.

      Like

  10. Ratih Novita Triana says:

    Salam kenal mbak Marlisa, anak saya terkena Eksim sudah berapa tahun ini,dan sudah berobat ke beberapa dokter kulit, namun tidak juga sembuh,kasihan melihat kulitnya jadi rusak, boleh minta share e booknya ke alamat email saya ratihnovita3076@gmail.com, terima kasih

    Like

  11. nia says:

    Hallo Kak.. sy mengalami eksim sejak 7 bulan yg lalu berawal dr luka yg terkena cakaran kucing. ternyata kucing blm divaksin. diobati tp luka malah membentuk eksim. bbrpa kali ke dokter tp hanya mengobati untuk bbrp waktu aja alhasil jadi lagi gatel nya.. sy mau coba diet cara kakak. semoga kkak berkenan share e-book nya.
    ini alamat email sy niakarlina892@gmail.com
    terimakasih banyak ya.. semoga Tuhan membalas kebaikan kakak.

    Like

  12. Aragani Putra says:

    Hai Mb Marlisa,
    Thanks bgt udah sharing2 masalah eksim. Istri saya menderita eksim sejak 2014 dan hingga kini frekuensi kambuh nya semakin sering. Malah parahnya, dia sampai harus menghentikan karier nya sbg make up artist krn kondisi eksim di tangannya.
    Kita lagi cari2 alternatif pengobatan, sampai akhirnya saya menemukan artikel Mb Marlisa ttg elimination diet.. tertarik bgt utk mencoba.. bahkan saya yg tidak menderita eksim pun tertarik utk ikut.
    Boleh tolong dibantu Mb utk share ebook nya ke : aragani_putra@yahoo.com
    Semoga bisa memberikan hasil yg baik utk kita.
    Terima kasiih

    Like

Leave a comment