OBAT-OBATAN BATITA YANG HARUS ADA

IMG_4935Sedia payung sebelum hujan, itulah moto yang harus kita pegang sebagai orang tua saat berurusan dengan kondisi kesehatan anak. Sperrti halnya orang dewasa, ada beberapa obat-obatan yang harus selalu ada didalam kotak obat kita. Sehingga saat diperlukan, kita dapat memberikan pertolongan pertama dengan tepat waktu.

Mengingip kotak obat eegan dirumah, ada beberapa obat-obatan yang selalu saya sediakan sebagai tindakan jaga-jaga :

  • Obat demam
    – Paracetamol : Panadol Anak, Sanmol atau Tempra
    – Essential Oils : Beauty Barn Fever Down
    – Kompres : Byebye Fever
  • Obat bapil
    – Pilek : Ryvel & Rhinos Neo Drop
    – Batuk : Mucopect atau Prospan (12+)
    – Pengencer ingus : Breathy Nasal Drop
    – Essential Oils : YLO Thieves dan RC, Beauty Barn Breath Easy Inhaler
  • Obat ruam kulit
    – Sebamed Care Cream
    – NAIF Nurturing Cream
    – Sudocream
  • Obat gigitan
    – Badger Anti bug spray dan After bug bite
  • Obat masalah perut
    – Beauty Barn Tummy Balm (sembelit, diare, kolik, kembung, dll)
  • Obat memar dan bengkak
    – YLO Lavender
    – Zambuk
  • Obat area mulut
    – Teething gel : Dentinox atau Bonjela
    – Sariawan / luka : Kenalog in Ora Base
    – Madu

 

Advertisement

One thought on “OBAT-OBATAN BATITA YANG HARUS ADA

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s