Kalo sharing seputar lahiran banyak bisa kita temui ya moms, kali ini saya mau share what happen in 24 hours after lahiran normal (ini yang saya alami ya, pasti bisa beda2, monggo tambahin di komen). Sharingan ini bukan untuk menakuti yg mau lahiran normal ya, tapi as persiapan what’s coming. Untuk detail proses lahiran saya bisa cek highlight lahiran di akun instagram @marlisathen . No trauma at all dan no regrets puji Tuhan.
Continue reading
Tag: persalinan normal
Persalinan Santai Dengan Epidural
Pada kedua kelahiran, saya menggunakan Epidural, dan sangat sangat membantu saya. Saya ga trauma lahiran sama sekali, relax hadepinnya dan kalo di flashback ga menakutkan kayak yang disebut-sebut orang. Tapi pemakaian epidural tentu pilihan masing-masing ya, saya ga mau rekomen juga ga mau anti, sesuai kebutuhan masing-masing aja. Pake ga salah, ga pake juga ga masalah.
Mencatat Kontraksi Bersalin
Okay lets talk about contrations AGAIN. jadi sy uda share di story plus dikit di post cuma sy pengen ada 1 post khusus bahas kontraksi (based on experience aja ya) biar lengkap sharingannya. Right, jadi kontraksi ada 2 as we know, kontraksi palsu dan bersalin. Ini sometimes kalo kehamilan pertama biasanya bingung.
Tips Mengejan Yang Baik Saat Persalinan Normal
Berbicara soal mengejan alias “ngeden” dalam sebuah persalinan normal itu super gampang secara teori ya, Moms. Namun, jangan salah lho, di tengah sakitnya kontraksi, hal sesimple ngeden ini bisa jadi susah-susah gampang. Saya coba bagikan beberapa tips dari saya dari pengalaman persalinan pertama ya, Moms. Semoga dapat membantu!
APA YANG DIRASAKAN JANIN SAAT KONTRAKSI ?
Saat kita ngomongin kontraksi, biasanya yang terbayangkan pasti adalah perjuangan sang ibu yang sedang mempertaruhkan nyawa mereka, betul ya moms? Dan memang ga salah sih, karena dalam sebuah proses persalinan, memang ibu mempertaruhkan nyawa mereka dalam melewati sakitnya kontraksi yang selalu memiliki resiko dalam mengalami komplikasi.
BAB SAAT PERSALINAN
Kok jijik? Mungkin ini yang difikirkan oleh beberapa anak gadis yang belum mempersiapkan diri untuk persalinan ya moms. Saat saya mempersiapkan persalinan eegan, saya sendiri sudah mengedukasi diri dengan kemungkinan ini terjadi. Walaupun nyatanya saat pembukaan 3, saya masih sempat BAB di toilet. Nah, tapi BAB saat persalinan itu sangat umum dan wajar terjadi sehingga tidak perlu merasa malu jika hal itu terjadi.
BAB PERTAMA SETELAH PERSALINAN NORMAL
Ini yang cukup menakutkan ya bagi beberapa wanita yang sedang menanti persalinan normal. Itu juga yang terjadi pada saya saat menanti kelahiran eegan. Membayangkan area yang masih sangat luka dan perih dan harus buang air besar, yeah, scary it is.
BACA INI SEBELUM PERSALINAN NORMAL
Menjalani setiap metode persalinan selalu ada sisi positif dan negatifnya, termasuk persalinan normal ya moms. Walaupun persalinan normal merupakan persalinan yang alami dan disarankan, namun tak lepas dari berbagai macam resiko komplikasi. Disini saya tidak menjunjung tinggi persalinan normal, namun set,ah menjalani satu persalinan normal, ada beberapa hal yang mungkin moms perlu siapkan, terutama jika ini adalah persalinan pertama moms.
CARA MERAWAT JAHITAN PASCA PERSALINAN NORMAL
Bagi setiap ibu yang akan menjalani proses persalinan normal perku tahu bahwa pasca melahirkan normal menyebabkan area Miss-V kita mudah terinfeksi akibat adanya bekas jahitan dan darah nifas yang keluar setiap hari. Sementara rasa perih dan nyeri yang menghalangi kita untuk dapat membersihkannya seperti biasanya membuat kita susah untuk menjaga kebersihan Miss-V kita.
UNTUNG RUGI PERSALINAN NORMAL
Semua proses persalinan merupakan sebuah proses yang untung rugi ya, moms. Jadi tidak ada yang sempurna, baik persalinan normal maupun sesar pasti memiliki sisi positif dan negatifnya yang dapat moms jadikan pertimbangan saat ingin memilih proses persalinan yang diinginkan. Kali ini saya akan menuliskan sisi positif sekaligus negatif dari proses persalinan normal yang saya jalani satu setengah tahun lalu.